Home » Artikel, Sosial-Budaya » Satu lagi Blogger Bekasi menerbitkan Buku

Satu lagi Blogger Bekasi menerbitkan Buku

Pak Eko sangat Sibuk Menandatangani Bukunya

Minggu, 13 September 2009 di restoran Samikuring Cikarang telah diluncurkan sebuah buku yang berjudul Pak Dhe Ngeblog. Penulisnya adalah pak Eko Eshape salah satu blogger aktif Kompasiana. Peluncuran buku ini juga bertepatan dengan hari ulang tahun pak eko, yang besok, 14 September 2009 akan genap berusia 50 tahun. Buat teman-teman yang belum memilikinya, dapat memesannya di blog bloggerbekasi.com.

Dalam peluncuran buku ini, panitia mengundang 30-an anak yatim piatu untuk berbuka puasa bersama. Juga teman-teman blogger bekasi di bawah komando mas aris, dan juga dewan penasehat mas amril.

Sebagai salah seorang teman pak eko yang hobi ngeblog, saya ucapkan selamat kepada pak eko yang telah berhasil melaunching bukunya dari hasil nge-blog. Meskipun buku ini baru dilaunching hari ini, buku Pak dhe ngeblok sudah tersebar luas sampai ke ITB loh. Waktu itu mas Rawi memajangnya di blogshop kompasiana di ITB, dan alhamdulillah cukup banyakjuga terjual. Bahkan buku pak Eko ini sudah juga tersebar luas di kalangan anak-anak labschool, dan juga beberapa guru di sana. Isi bukunya sangat bagus dan membuat kita mengambil hikmah setelah membaca buku itu. Pokoknya, buku ini sangat bagus untuk dibaca oleh teman-teman semua. Kalau nggakpercaya, tanya aja yang sudah pernah baca, hehheheh. (BIkin penasaran aja nih omjay)

Untuk melihat foto-foto lengkap kegiatan launching buku ini dapat dilihat di facebook ini.

Semoga akan banyak lagi blogger kompasiana yang membuat buku dari hasil ngeblog. Saya pun termotivasi untuk membuatnya juga. Mohon doanya, diam-diam omjay dan kawan-kawan blogger bekasi akan membuat juga buku dari hasil ngeblog di kompasiana. Tapi, mau rundingan sama kang pepih dulu, barangkali beliau siap untuk membantu kami menjadi editornya.

Salam Blogger Persahabatan

Omjay

Print Artikel Ini Print Artikel Ini

Posted by wijayalabs on Sep 13 2009. Filed under Artikel, Sosial-Budaya. You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0. You can leave a response or trackback to this entry

4 Comments for “Satu lagi Blogger Bekasi menerbitkan Buku”

  1. Duh seru juga acaranya, tau gitu tadi mau ikutan nebeng ikut sama mas aris:-)

    Aki mobil tekor jadi mesti ganti aki di auto2000 sampai jam 3 sore:-)

    BTW, hayoo…setoran-setoran…he…he…

    [Reply]

    eshape Reply:

    @yulyanto,
    hehehe…
    aku kok kecolongan berita ini ya
    padahal akiku gak rusak je…

    salam kompak ya mas Yul

    [Reply]

  2. mantab, selamat atas peluncuran bukunya.

    Om jay juga mantab nich, semakin mengukuhkan diri sebagai blogger real time. laporan pandangan mata langsung dari lokasi.

    [Reply]

  3. oom jay, judulnya kurang huruf “T”.

    [Reply]

Leave a Reply

RSS Planet Aggregator

  • Scroll News Ticker Sederhana Menggunakan jQuery LI Scroller Pada WordPress
  • Ngopy Bareng Bersama Tifatul Sembiring, Menkominfo RI
  • Workshop Pembelajaran Berbasis Online For Super Teacher
  • Implementasi DomainKeys pada Zimbra & SLES 11 SP1 Menggunakan OpenDKIM
  • Selamat Hari Ibu, Jasamu Tiada Tara
  • Selamat Hari Ibu, Jasamu Tiada Tara

Amprokan Blogger | Temu Blogger Nusantara


Amprokan Blogger

Sponsor

images-1

---

Member Be-Blog

Sudahkah Anda menjadi bagian dari Be-Blog?

Siapa saja yang sudah terdaftar?

Login

Login Anggota
Lost Password?

Shoutbox


Loading

WP Shoutbox
Name
Website
Message
Smile
:mrgreen::neutral::twisted::arrow::shock::smile::???::cool::evil::grin::idea::oops::razz::roll::wink::cry::eek::lol::mad::sad:8-)8-O:-(:-):-?:-D:-P:-o:-x:-|;-)8)8O:(:):?:D:P:o:x:|;):!::?:



Gabung di Milis Blogger Bekasi

Powered by Yahoo Groups

© 2010 Komunitas Blogger Bekasi. All Rights Reserved. Log in

Switch to our mobile site

- Designed by Gabfire Themes