Lomba Foto Komunitas Blogger Bekasi
Kegiatan Be-Blog Tuesday, November 17th, 2009 6,935 views
Tema : AKU CINTA BEKASI
1. JENIS DAN WAKTU LOMBA
Sosialisasi dan Pendaftaran : 15 November – 5 Februari 2010
PelaksanaanLomba : 24 November – 5 Februari 2010
Penjurian dan Polling tulisan favorit : 6 Februari 2010 – 13 Februari 2010
Pengumuman : 14 Februari 2010
2. KETENTUAN LOMBA FOTO
Tema : “AKU CINTA BEKASI”
Foto berupa sajian visualisasi yang menyajikan informasi dan kegiatan yang berkait langsung dengan wilayah Kota Bekasi dan sekitarnya sebagai bentuk refleksi cinta pada Bekasi.
Lokasi Pengambilan Foto harus berada di wilayah Kotamadya/Kabupaten Bekasi dan sekitarnya ( yang nanti disertakan pada keterangan pengantar foto )
Foto harus disimpan dalam file digital data JPEG dan dikirimkan dalam ukuran maksimal sisi pendek 100 pixel dan sisi panjang maksimal 900 pixel dengan resolusi 100 dpi
Photo diambil dari hand phone, kamera digital, baik compact, semi pro maupun DSLR
Setiap peserta diperbolehkan mengirim maksimal 3 photo.
Catatan :
Foto dalam bentuk gambar Hitam Putih diperkenankan.
Segala bentuk manipulasi gambar diperkenankan dengan batasan sepanjang tidak menambah atau merubah obyek gambar. Para peserta semestinya mengerti batasan digital manipulation.
Sekiranya diperlukan juri akan meminta file asli dari photo untuk penilaian lebih lanjut.
Filenames for entry
Photo yang dikirim harus diberi nama atau judul dengan tidak melebihi 3 kata.
Contoh ,
judul photo anda : “ Bekasi Indah Kotaku “, maka anda akan mengirim photo tersebut dengan nama sebagai berikut : Bekasi_indah_kotaku.jpg
Foto tidak mengandung unsur hujatan, pornografi dan soal yang menyinggung SARA
Foto yang dilombakan mesti diposting di Blog Bekasi.com selain di blog peserta sendiri
3. PESERTA LOMBA
- Peserta lomba adalah perorangan dan memiliki blog
- Peserta adalah anggota komunitas blogger bekasi yang sudah mendaftar disitus www.bloggerbekasi.com (syarat keanggotaan bisa dibaca disitus Blogger Bekasi)
- MENDAFTAR sebagai peserta lomba (klik link ini.!)
Pendaftaran dilakukan mulai 15 November 2009 – 5 Februari 2010
Komentar yang bukan berisi tentang pendaftaran akan dihapus oleh panitia.
Peserta memasang banner Blogger Bekasi di blog masing-masing (khusus untuk yang blognya di multiply atau friendster, banner bisa dipasang pada posting blog nanti)
4. Hasil Posting yang di Lombakan
Hasil karya peserta yang dilombakan, dipublikasikan diblog masing-masing dan blog Bloggerbekasi dot com pada tanggal 24 November – 5 Februari 2010
Peserta juga diharuskan mengirimkan hasil karya yang dilombakan ke alamat email [email protected] dengan menyebutkan :
- Nama peserta
- Judul Foto yang dilombakan
- Permalink / URL
4. Peserta yang tidak memenuhi ketentuan-ketentuan lomba di atas, tidak akan diikutsertakan ke proses selanjutnya, yaitu penjurian.
5. Panitia dan juri berhak mendiskualifikasi peserta yang tidak memenuhi syarat dan ketentuan di atas, tanpa pemberitahuan terlebih dahulu.
6. Keputusan juri mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
5. ASPEK PENILAIAN
1. Kesesuaian dengan tema.
2. Penyajian
3. Orisinalitas
6. HADIAH
Pemenang I : Uang Tunai Rp 10 juta + banner online pemenang
Pemenang II :Uang Tunai Rp 7,5 juta + banner online pemenang
Pemenang III :Uang Tunai Rp 5 juta + Banner online pemenang
Pemenang Favorit (berdasarkan polling online) : Disediakan hadiah menarik dari be-blog dan sponsor
7.JURI LOMBAPOSTING BLOGGER BEKASI
1. Firman Firdaus (Jurnalis National Geographic Indonesia, blogger bekasi)
2. Rovicky Dwi Putrohari (Fotografer, Blogger)
3. Wisnu Sakti Dewabroto (Fotografer, Blogger tinggal di Bekasi)
4. Perwakilan dari Pemerintah Kota Bekasi


DAFTAR
Nama: Dodi Mulyana
Blog: http://dhodie.com
Email: [email protected]
`Satu sketsa, Berjuta Makna`
[Reply]
Irfan Reply:
November 17th, 2009 at 3:23 PM
@dhodie, Harap daftar melalui link yang disediakan diatas! Link warna hijau.
[Reply]
Sukses yah buat Blogger Bekasi ^_^
Sayang blogger luar enggak bisa ikutan
[Reply]
eshape Reply:
December 20th, 2009 at 9:23 AM
@Gelandangan,
sudah baca syarat jadi blogger bekasi ya mas?
setahuku lomba ini untuk semua blogger, tetapi temanya tentang Bekasi.
Coba kita lihat lagi, barangkali aku salah
salam
[Reply]
>Hasil karya peserta yang dilombakan, dipublikasikan diblog masing-masing >dan blog Bloggerbekasi dot com pada tanggal 24 November – 5 Februari 2010
Maksudnya foto sudah harus di upload pada tanggal 24 Nov?
Atau bisa diupload mulai 24 Nov 2009 s/d 5 Feb 2010?
salam,
bw
[Reply]
amriltg Reply:
November 19th, 2009 at 2:57 PM
@baguskerto,
Upload foto mulai tgl 24 November 2009 - 5 Februari 2010
[Reply]
aku juga mo daftar akh.. tapi pake blogspot nih…
[Reply]
yulyanto Reply:
November 20th, 2009 at 3:17 PM
@Afrianti Takaful,
Monggo mbak:-)
Salam
YULYANTO.com
[Reply]
sayangnya, aku bukan anggota komunitas blogger bekasi.
pertanyaannya: kenapa ada border persyaratan seperti itu?
[Reply]
yulyanto Reply:
November 20th, 2009 at 3:15 PM
@mayasari,
Silahkan mbak daftar dulu di Komunitas Blogger Bekasi, kemudian bisa langsung ikutan!…
Syarat ke-anggotaan sepertinya sangat flexible, siapapun bisa masuk mbak!
Salam
YULYANTO.com
[Reply]
[...] Kontes Utama Blog dan Photo Blog sudah dimulai - Kontes - Liputan acara Blogshop Be-Blog - Kontes SEO - Hari AIDS Se-Dunia versi [...]
Sayang saia gak punya kamera SLR
______________________________________________
Tidak menolak kunjungan Anda ke blog saia yang lain di http://rizaherbal.wordpress.com/
[Reply]
[...] - Lomba Foto komunitas blogger Bekasi [...]
sukses terus untuk blogger bekasi , insya allah ikut juga .
[Reply]
di keterangan lomba disebutkan, Photo yang dikirim harus diberi nama atau judul dengan tidak melebihi 3 kata.—> dikirim kemana? ke alamat email apa?
[Reply]
Irfan Reply:
November 22nd, 2009 at 9:47 AM
@Mbak Anggi yang baik.. Terima kasih sdh mengirimkan komentar di postingan ini.
Utk alamat email, sudah dicantumkan di artikel atas. Silahkan lihat poin 4, Hasil posting yang dilombakan.
[Reply]
Waduuuhhh…lomba ini khusus untuk yg punya blog ya..?
Kalo ga punya Blog ikut ga ya…?
Salam
Wisnu Flip
KoF- B ( Komunitas Fotografer Bekasi )
[Reply]
Bos..
mau tanya nih
nanti seluruh filenya di kirim ke mana
kok tidak di cantumkan alamat emailnya
[Reply]
Irfan Reply:
November 22nd, 2009 at 9:49 AM
@aRi isTiadi, Alamat email ada kok di artikel atas.. Silahkan lihat poin 4…
[Reply]
untuk link banner bisa diambil dimana ya mas?
saya ada blognya di multiply..
tetep boleh ikutan kan ya mas meskipun di blognya de multiply..
trimakasih..
[Reply]
wah lombanya bagus.. n hadiahnya lumayan gede bner… insyaallah sya ikut… pasti sukses ni lomba…
kunjungi blog sya.. : http://kahfi98.blogspot.com/
[Reply]
waaaaah saya pengen ikutan..
tapi sayangnya saya ada di bogor . hehe
sukses yaa
[Reply]
Salam.
Akhirnya sukses hunting foto untuk lomba.
Besok lagi cari lokasi lain ah.
http://eshape.wordpress.com/2009/12/26/hunting-foto-lomba-aku-cinta-bekasi/
[Reply]
daftar lomba foto nih..
aku udah kirim email,udah nulis di be-blog tapi masih pening..eh pending..
di blogku juga udah nulis dan upload http://chokichim.blogspot.com/2010/01/facebook-cinta-bekasi.html
[Reply]
Ngikutt….. udah daptar, dan kirim email ke panitia..baru dapet 1 foto tinggal 2 lagi….
Linknya ada disini:
http://mybook.im3d.net/lomba-foto-komunitas-blogger-bekasi-aku-cinta-bekasi/
[Reply]
[...] tanggal 17 Oktober 2009, Pak Muchtar spontan menyiapkan dana hadiah bagi Lomba Penulisan Blog dan Foto bertema “Aku Cinta Bekasi” sejumlah total Rp 45 juta. Rencananya hadiah untuk seluruh [...]
[...] dengan pelaksanaan Lomba Blog dan Lomba Foto yang dilaksanakan oleh Komunitas Blogger Bekasi bertema “Aku Cinta Bekasi”, dibawah ini [...]
[...] tanggal 17 Oktober 2009, Pak Muchtar spontan menyiapkan dana hadiah bagi Lomba Penulisan Blogdan Foto bertema “Aku Cinta Bekasi” sejumlah total Rp 45 juta. Rencananya hadiah untuk seluruh Juara [...]
mas tolong info pemenang lomba foto juara 1 2 3nya ya
[Reply]
[...] foto di atas merupakan hasil karya saya yang diikutsertakan dalam Lomba Foto Komunitas Blogger Bekasi, dengan Tema “Aku Cinta [...]
Selamat bagi para pemenang euy
[Reply]
People deserve good life time and loan or collateral loan would make it much better. Because freedom depends on money.
[Reply]
These pictures are always seen in the television but in different setting. It is important to keep track with the standing and situation of the country.
[Reply]
foto di atas merupakan hasil karya saya yang wedding dressesdiikutsertakan dalam Lomba Foto Komunitas Blogger
[Reply]
occasion dresses
[Reply]
When planning your trip to Brussels,choose the best! Visit Brussels Cheap Hotels.
[Reply]
Those photos are awesome! Some streets are just like some streets in our place. Crowded and packed with cars. cheap hotel in paris
[Reply]
I like this wedding dress,you need to prepare for your perfect wedding dress
[Reply]
Great page you have in here. thanks for sharing.
[Reply]
This article was written well ,I like…I will keep your new articles
[Reply]