- Komunitas Blogger Bekasi - http://bloggerbekasi.com -

Ulang Tahun Ke-3 Soebex

Posted By alireza On May 10, 2010 @ 11:13 AM In Kegiatan Be-Blog | 3 Comments

[1]

Dalam rangka merayakan ulang tahun Soebex atau Soeporter Bekasi yang ke-3 kemarin, Soebex mengadakan syukuran dengan berbagi kebahagian bersama anak-anak panti asuhan al-Ikhlas, Kayuringin Bekasi.

Soebex adalah suporter pendukung kesebelasan Persipasi. Persipasi akan terbang ke Sidoarjo pekan depan untuk bertarung di delapan besar untuk bisa lolos ke Liga Super. Mari kita dukung Persipasi.


Article printed from Komunitas Blogger Bekasi: http://bloggerbekasi.com

URL to article: http://bloggerbekasi.com/2010/05/10/ulang-tahun-ke-3-soebex.html

URLs in this post:

[1] Image: http://bloggerbekasi.com/wp-content/uploads/2010/05/Soebex.jpg

Copyright © 2009 Komunitas Blogger Bekasi : http://www.bloggerbekasi.com. All rights reserved.