- Komunitas Blogger Bekasi - http://bloggerbekasi.com -
Empek-Empek Wongkito
Posted By ipung On October 15, 2010 @ 10:11 AM In Kuliner | 5 Comments
[1]Tambah satu lagi tempat jajan kuliner dan cocok untuk nongkrong bersama keluarga, teman atau relasi bisnis Anda di Cikarang Baru yang pada tanggal 10.10.10 baru saja di buka oleh Pemiliknya Mbak Meri anak dari Teman kami dalam Komunitas di TDA Cikarang yakni Ibu Mustika di depan SPBU segitiga emas di Perumahan Cikarang Baru.
Empek-empek Palembang Wongkito 19 nama tempat jajanan kuliner merupakan salah satu usaha Franchise. Semua menu dalam bentuk makanan khas dari daerah Palembang.
Tapi untuk menambah daya tarik lain, Mie sehat bergizi [2]yang di olah tanpa MSG pun akan turut serta dalam daftar menu di warung ini.
Kunjungi dan rasakan kelezatan dari kudapan ini. [3] ( ip)
Article printed from Komunitas Blogger Bekasi: http://bloggerbekasi.com
URL to article: http://bloggerbekasi.com/2010/10/15/empek-empek-wongkito.html
URLs in this post:
[1] Image: http://tdacikarang.wordpress.com/
[2] Mie sehat bergizi : http://mieshati.wordpress.com/
[3] kudapan ini.: http://tdacikarang.wordpress.com
Click here to print.
Copyright © 2009 Komunitas Blogger Bekasi : http://www.bloggerbekasi.com. All rights reserved.