Home » Pendidikan » Permasalahan selesai melalui silaturahmi

Permasalahan selesai melalui silaturahmi

Berawal dari kesulitan untuk mengetahui pekerjaan teknisi yang sedang dikerjakan dan semakin seringnya saya “tidak tahu” mengenai status pekerjaan jika ditanya customer, maka beberapa minggu yang lalu saya hunting sebuah system yang bisa menghandle permasalahan ini.

Saya coba beberapa program CRM gratisan, sudah di download dengan sukses dan sudah dicoba tetapi tetep aja masih bingung gak bisa makainya, mungkin karena gak ada kawan buat sharing kali ya….

Sampai pada suatu saat seperti kebiasaan yang sudah-sudah, saya main-main ke kantor seorang kawan di cikarang yang memang jualannya software.

Saya curhat permasalahan yang saya hadapi sambil menanyakan perkembangan usahanya yang baru saja lulus dari ujian selama 1 tahun.

Tanpa disangka ternyata dia punya softwarenya dan sudah di aplikasikan sampai saat ini.

Pucuk dicinta ulam tiba, setelah dapat link-nya, segera saya download softwarenya yang memang gratis 100% dan segera saya aplikasikan di PRAKOM.

Ada beberapa instalasi yang saya tidak tahu yang memaksa saya harus berkunjung lagi ke cikarang hanya untuk belajar lagi yang ternyata sangat simple banget penggunaannya.

Sekarang ini satu permasalahan untuk mengetahui status pekerjaan teknisi dan marketing sudah selesai, saatnya untuk mengaplikasikan cara lain untuk meningkatkan omzet dan margin sebelum tutup tahun 2010.

Oh iya…. selain saya dapat solusi permasalahan mengenai kesulitan tracing teknisi, kawan saya akhirnya mendaftarkan beberapa polis asuransi karyawannya melalui saya sebagai agen asuransi.

Satu lagi bukti bahwa silaturahmi memang memperpanjang umur dan memperbanyak rejeki.

*sumber foto dari Google

Salam sukses dunia akherat,

  • TUHAN MAHA TAHU
  • Salah satu kunci sukses yaitu……. SILATURAHMI
Print Artikel Ini Print Artikel Ini
Posted by Rawi on Oct 16 2010. Filed under Pendidikan. You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0. You can leave a response or trackback to this entry

1 Comment for “Permasalahan selesai melalui silaturahmi”

  1. setuju, silaturahmi memperpanjang umur dan memperbanyak rezeki, Terbukti…!!!

    [Reply]

Leave a Reply

RSS Planet Aggregator

  • Our pack’s an access to great boner!
  • Tips Proxmox Virtual Environment : Remote VNC Menggunakan Java Plugin
  • Solved, VSFTPD Problem : exit status of parent of /usr/sbin/vsftpd: 1
  • Mengembalikan Kehormatan Guru
  • WISATA BAHARI & FIELD TRIP “MENGENAL SULSEL BERSAMA ONLINERS”
  • BLOGGER MAKASSAR DAN KEMENTERIAN LUAR NEGERI RI MENGGELAR SEMINAR SOSIALISASI PENGEMBANGAN ASEAN

Amprokan Blogger | Temu Blogger Nusantara


Amprokan Blogger

Sponsor

images-1

---

Member Be-Blog

Sudahkah Anda menjadi bagian dari Be-Blog?

Siapa saja yang sudah terdaftar?

Login

Login Anggota
Lost Password?

Shoutbox


Loading

WP Shoutbox
Name
Website
Message
Smile
:mrgreen::neutral::twisted::arrow::shock::smile::???::cool::evil::grin::idea::oops::razz::roll::wink::cry::eek::lol::mad::sad:8-)8-O:-(:-):-?:-D:-P:-o:-x:-|;-)8)8O:(:):?:D:P:o:x:|;):!::?:



Gabung di Milis Blogger Bekasi

Powered by Yahoo Groups

© 2010 Komunitas Blogger Bekasi. All Rights Reserved. Log in

Switch to our mobile site

- Designed by Gabfire Themes