Dengan bertambahnya waktu, maka zaman pun akan berganti yang membuat kondisi lingkungan bahkan tempat tinggal pun akan berubah. Dimana keadaan suhu yang meningkat akibat global warming dan polusi yang berasal dari asap rokok, asap pabrik dan asap kendaraan yang setiap tahunnya produksi kendaraan meningkat. Sehingga udara di lingkungan menjadi tercemar oleh zat-zat yang berbahaya bagi [...]