Home » Laporan Warga » Jalan-jalan ke Ragunan

Jalan-jalan ke Ragunan

Tempat hiburan murah meriah yang jadi primadona masyarakat Jabodetabek salah satunya adalah kebun binatang Ragunan. Dengan tiket masuk dewasa 4.000, anak-anak 3.000, mobil 5.000 dan ditambah asuransi 500/orang maka kita sudah bisa bebas melihat semua satwa yang ada.

Bawa tikar dan bekal makanan sendiri dari rumah lebih nyaman daripada beli di lokasi tetapi jika tidak sempat bisa juga beli makanan disana dan sewa tiker atau beli tiker yang harganya 5.000/lembar

Yang harus diingat bahwa kita sebagai pengunjung harus menjaga kebersihan. Sampah sisa makanan lebih baik dikumpulkan ke dalam kantong plastik lalu dimasukkan ke tempat sampah yang banyak tersebar di sekeliling ragunan.

Beberapa hewan langka dibawah ini adalah hewan yang menjadi koleksi kebun binatang ragunan, selamat berlibur…………

Print Artikel Ini Print Artikel Ini
Posted by Rawi on Dec 26 2010. Filed under Laporan Warga. You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0. You can leave a response or trackback to this entry

2 Comments for “Jalan-jalan ke Ragunan”

  1. waah pak Rawi abis nengokin uwaknya yaa…bener banget pak, Ragunan lokasi wisata yg sangat terjangkau biaya masuknya, sepertinya saat ini pabrik-pabrik di cikarang sudah mulai melirik sebagai lokasi Family days. sudah bosen kale dengan wilayah Puncak dan sekitarnya…?
    jgn lupa ke Musium ABRI, ini juga murah meriah pantas untuk di kunjungi…!

    [Reply]

  2. murah meriah betul …
    tapi … kayaknya bakal tambah meriah klo kelilingnya itu disediain private becak (misalnya), nyewa kayak di TMII, jadi bisa semangat buat nyambangin semuanya. Terakhir ke sana beberapa bulan yang lalu, yang ada baru juga ke beberapa tempat, udah tepar karena kudu mbopong si kecil huehuehue …

    [Reply]

Leave a Reply

RSS Planet Aggregator

  • Catatan Akhir Tahun Seorang Blogger
  • Catatan Akhir Tahun Seorang Blogger
  • Tren Ranah Daring Indonesia 2010
  • Hebatnya Guru-guru di Kabupaten Bandung Barat
  • Hebatnya Guru-guru di Kabupaten Bandung Barat
  • Begini caraku jalan-jalan murah, senang dan berbahagia

Komentar Terbaru

Amprokan Blogger | Temu Blogger Nusantara


Amprokan Blogger

Sponsor

images-1

---

Member Be-Blog

Sudahkah Anda menjadi bagian dari Be-Blog?

Siapa saja yang sudah terdaftar?

Login

Login Anggota
Lost Password?

Shoutbox


Loading

WP Shoutbox
Name
Website
Message
Smile
:mrgreen::neutral::twisted::arrow::shock::smile::???::cool::evil::grin::idea::oops::razz::roll::wink::cry::eek::lol::mad::sad:8-)8-O:-(:-):-?:-D:-P:-o:-x:-|;-)8)8O:(:):?:D:P:o:x:|;):!::?:



Gabung di Milis Blogger Bekasi

Powered by Yahoo Groups

© 2010 Komunitas Blogger Bekasi. All Rights Reserved. Log in

Switch to our mobile site

- Designed by Gabfire Themes