Amprokan Blogger 2011 Dalam Foto
Kegiatan Be-Blog Sunday, September 25th, 2011 126 views
Amprokan Bloger 2011 yang berlangsung tanggal 17 dan 18 September lalu, telah seminggu berlalu. Karena kesibukan pekerjaan serta menurunnya kondisi fisik saya sejak mengikuti Amprokan itu sebagai anggota panitia bagian dokumentasi, membuat saya terlambat memposting foto-foto acara Amprokan atau berkumpulnya para Blogger se tanah air ini.
Mulai hari ini dan beberapa hari kedepan saya akan menyuguhkan kepada Anda para Kompasianer foto-foto hasil jepretan kamera sederhana saya. Mengenai ulasan acaranya mungkin Anda telah membacanya dari postingan beberapa teman yang hadir sebagai peserta dalam acara tersebut, maupun para para panitia yang tergabung dalam komunitas Blogger Bekasi.
Selamat menikmati.
- Balai Pertemuan Asrama Haji Bekasi yang penuh sesak oleh para Blogger dan para Undangan


Lho Keterangan gambarnya kok menghilang….
[Reply]
Melihat foto-fot bang dian kelana, saya serasa hadir dalam acara amprokan bloger. Sedih sekali gak bisa mengikutinya karena sakit demam berdarah.
salam
Omjay
[Reply]
we want more photo hehe….
[Reply]
wah kayanya rame,,seneg ya kalo bisa ngumpul kaya gitu,,
[Reply]
Pak Dian,
Seperti biasa, foto2-nya sangat spektakuler. Oya, bisa baca2 liputan lengkap soal acara kita di http://daengbattala.com/tag/amprokanblogger2011/
Thanks ya pak
NB: Saya jadi salah satu pengagumnya Pak Dian saat menyanyikan lagu2 Tempo Doeloe..hehehe
[Reply]
Nyesel ngga bisa ikut
Maklum bari jd blooger pasif..
[Reply]