Green Peace vs Nestle
Artikel, Politik-Hukum-Keamanan Wednesday, May 19th, 2010 501 views
Desakan dari ratusan ribu orang di seluruh dunia agar Nestle menghentikan kerja sama dengan para pemasok liar kelapa sawit akhirnya menemui jalan terang, bahkan para aktivis Green Peace sendiri sampai merasa heran dengan langkah yang sangat cepat dari pihak Nestle.
Dengan bergerak sangat cepat, komunikasipun dijalin ke semua anggota Green Peace maupun supporter Green Peace, sehingga info ini segera sampai dan tidak perlu lagi melakukan boikot terhadap produk Nestle.
Luar biasa cerdas teman-teman yang ada di Nestle. Mereka tahu risiko apa yang akan terjadi jika meneruskan bisnis dengan para pemasok liar dan mereka juga tahu bahwa mengikuti seruan dari GreenPeace lebih menguntungkan dari sisi pandang apapun.
Inilah negosiasi Win-win solution.
Ternyata suara kita melalui Green Peace memang berguna. Mari kita lihat buktinya di lapangan. Silahkan laporkan ke Green Peace lagi, kalau memang masih ada kendala pelaksanaan di lapangan.
+++
Greenpeace hadir karena bumi yang rapuh ini perlu suara.
© 2009 Greenpeace Southeast Asia - Indonesia Office
Jl. Cimandiri 24, Cikini, Jakarta, Indonesia 10330
Tel: +62 21 310 1873| Fax: +62 21 310 2174|
[email protected]
(Kirim komentar anda ke email ini)
+++
Dimuat juga di blog Pribadi
+++Penulis adalah Wakil Ketua BeBlog yang aktif juga di Komunitas Blogger Cikarang, blog pribadinya ada di "Kehangatan Blog Eshape".
Selain itu aktif juga dalam kegiatan Bisnis Kuliner Nasi Goreng maupun Mie Ayam SEHATI
Nick namenya Eko Eshape


[...] This post was mentioned on Twitter by bloggerbekasi. bloggerbekasi said: [Bloggerbekasi.Com] Green Peace vs Nestle: Desakan dari ratusan ribu orang di seluruh dunia agar Nestle menghentik… http://bit.ly/bTMzv6 [...]